Logo Sulselsatu

DP2 Gelar Pelatihan Pemasaran Online

Asrul
Asrul

Rabu, 30 Oktober 2019 18:07

(Foto/Ist)
(Foto/Ist)

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Dinas Perikanan dan Pertanian (DP2) Kota Makassar kembali menggelar Pelatihan Online Marketing di Hotel D’Maleo Makassar, Rabu (30/10/2019).

Sebanyak 375 orang pada angkatan ke 5 ini didominasi perempuan telah difasilitasi pada tahun ini untuk menimba ilmu terkait pemasaran online. Peserta terdiri dari Kelompok Wanita Tani (KWT), Kelompok Tani, serta Kelompok Pengolahan Hasil Perikanan dan Peternakan.

Narasumber dihadirkan yakni Ayyub Muhajir dari Bricom Course dan Muhamad Hambali dari Komunitas Bukalapak sekaligus Founder Sang Juara.

Baca Juga : Harga Ikan Jadi Penyumbang Inflasi, DP2 Makassar: Faktor Cuaca Buruk

Muhammad Hambali sebagai narasumber pertama memaparkan materi terkait Marketplace (pasar online) yang difokuskan pada Bukalapak. Sedangkan Ayyub Muhajir fokus pada alternatif online marketing lainnya yaitu melalui media sosial (Instagram).

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video28 Maret 2024 23:58
VIDEO: Banjir di Sejumlah Titik di Kota Palopo
SULSELSATU.com – Situasi banjir di beberapa titik di Kota Palopo, Sulawesi Selatan, Kamis (28/3/2024). Dalam video tampak sejumlah ruas jalan te...
OPD28 Maret 2024 23:38
Berkah Ramadan, Tenaga Kontrak Dinkes Makassar Bagi-bagi Takjil Buka Puasa untuk Pengendara
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Tenaga Kontrak Dinas Kesehatan Kota Makassar (Laskar Pelangi) membagikan takjil berbuka puasa kepada pengguna jalan y...
Bisnis28 Maret 2024 23:05
Showroom Kalla Kars Tetap Buka di Hari Libur Nasional
Showroom dan bengkel resmi Kalla Kars tetap buka di hari libur nasional yang jatuh pada 29 Maret 2024 besok....
Teknologi28 Maret 2024 23:03
XL Axiata Tingkatkan Kualitas Layanan di Sulawesi dengan Jaringan Backbone Gorontalo – Palu
PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) meresmikan jaringan backbone fiber optic jalur Gorontalo – Palu untuk melayani lonjakan trafik layanan seluler di selur...