Logo Sulselsatu

Universal Resmi Tayangkan Trailer Fast and Furious 9

Asrul
Asrul

Rabu, 10 Februari 2021 23:26

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com – Universal Pictures resmi merilis trailer Fast and Furious 9 yang akan tayang tahun ini. Trailer film yang diberi tajuk “The Fast Saga” menghadirkan banyak kejutan. Yang tentunya membuat penasaran pecinta film kebut-kebutan roda empat ini.

Paling ditunggu-tunggu adalah munculnya sosok Han (Sung Kang). Yang di Fast and Furious 6: Tokyo Drift, meninggal dalam kebakaran mobil. Teka-teki kehadiran Han akan terjawab di Fast and Furious 9.

Pada 8 Februari kemarin, Universal Pictures resmi merilis trailer film blockbuster, Fast and Furious 9 (F9) yang rencananya akan tayang tahun ini. Yang dipastikan absen adalah karakter Hoobs (Dwayne Johnson). Tapi deretan nama bintang yang disayangi penggemar masih akan hadir menghibur.

Baca Juga : Tayang Lebaran 2025, Starvision Angkat Kisah Cinta Raim Laode ke Layar Lebar dalam Film Komang

Sudah pasti ada Dominic Toretto (Vin Diesel), Letty Ortiz (Michelle Rodriguez), Roman Pearce (Tyrese Gibson), Charlize Theron (Cipher), Tej Parker (Chris “Ludacris” Bridge), dan Mia Toretto (Jordana Brewster).

Satu lagi adegan yang layak ditunggu-tunggu adalah kehadiran Jacob Toretto, karakter baru yang diperankan John Cena, sebagai saudara laki-laki Dom. Jacob sebagai seorang pengemudi handal dan pembunuh terampil, ternyata bekerja sama dengan Cipher (Charlize Theron), teroris siber di sekuel ke-8 untuk mengganggu kehidupan Dom. Bagaimana penasaran bukan? Tunggu saja tanggal tayangnya!

Editor: Midkhal

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Berita Utama01 Mei 2025 12:13
Gubernur Sulsel Tegaskan Komitmen Bangun Jeneponto di HUT ke-162
SULSELSATU.com, JENEPONTO – Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman, menyampaikan harapan dan komitmennya terhadap pembangunan Kabupaten J...
Berita Utama01 Mei 2025 10:53
Pidato Bupati Paris di HUT ke-162 Jeneponto, Gaungkan Semangat Move On dan Pembangunan Merata
SULSELSATU.com, JENEPONTO – Pemerintah Kabupaten Jeneponto menggelar perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Kabupaten Jeneponto ke-162 pada Kamis (01/05/20...
Pendidikan01 Mei 2025 08:34
Astra Motor Sulsel Edukasi Siswa SMKN 3 Gowa Pentingnya Keselamatan Berkendara
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) memberikan edukasi tentang keselamatan berkendara pada siswa jurusan Teknik Mesin di SMKN 3 Gowa....
Metropolitan01 Mei 2025 01:35
PDAM Makassar Sebut Tak Akan Perpanjang Kontrak Pegawai yang Habis di Bulan Mei
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Perusahaan Umum Daerah Air Minum (PDAM) Kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel), memastikan tidak akan memperpanjang...