Logo Sulselsatu

Kader Golkar Lutra Pinang Suaib Mansur Maju Musda

Asrul
Asrul

Selasa, 16 Februari 2021 13:21

Kepala Dinas PU Lutra Suaib Mansur. (Ist)
Kepala Dinas PU Lutra Suaib Mansur. (Ist)

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Wakil Bupati Luwu Utara terpilih Suaib Mansur menjadi magnet tersendiri bagi kader Partai Golkar di Lutra.

Pasangan Indah Putri Indriani di Pilkada Lutra 2020 itu, diminta untuk maju dalam perhelatan Musyawara Daerah (Musda) DPD Golkar Lutra.

Wakil Ketua DPD II Golkar Luwu Utara bidang politik, Haeruddin Kasim. Dia menyampaikan, jika pihaknya bersama kader dan pengurus lainya telah menemui Suaib.

Baca Juga : Baso Rahmanuddin Harap Musda Golkar Lahirkan Pemimpin yang Mampu Kembalikan Kejayaan Beringin

“Kan kita pernah smpaikan akan menemui beliau, dan kami sudah ke sana bersama beberapa kader dan pengurus. Kami sampaikan langsung, kami meminta langsung Pak Suaib untuk bersedia maju di musda nanti,” kata Haeruddin, Selasa (16/2/2021).

Dia menambahkan, banyak hal yang disampaikan kepada Suaib. Mengapa mereka menginginkan wakil bupati Luwu Utara terpilih itu untuk ikut bertarung.

“Tapi soal itu kita belum bisa sampaikan, intinya kami menyampaikan banyak hal, pertimbangan kami kepada beliau (Suaib). Terutama soal masa depan partai Golkar di Luwu Utara,” tutur Haeruddin.

Baca Juga : Berkat Muhammad Fauzi, 5 Unit TPS-3R Kembali Dibangun di Luwu Utara

Editor: Asrul

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video01 Mei 2025 23:13
VIDEO: Kericuhan Aksi May Day di Bandung, Massa Aksi Rusak dan Bakar Mobil Polisi
SULSELSATU.com – Aksi Hari Buruh di Bandung, Kamis (1/5/2025) berlangsung ricuh. Sekelompok orang berpakaian hitam membunyikan petasan dan melempar ...
OPD01 Mei 2025 22:05
Usai Sidak RS Mangkrak, Komisi D DPRD Makassar Jadwalkan RDP Bahas Temuan Lapangan
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Komisi D DPRD Kota Makassar akan segera menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) usai melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke...
Hukum01 Mei 2025 21:53
PERLUHMI Didorong Jadi Mitra Strategis Pembinaan Hukum Nasional
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Organisasi profesi memiliki peran penting dalam menjaga integritas dan meningkatkan profesionalisme anggotanya. Hal ini d...
Video01 Mei 2025 20:36
VIDEO: Prabowo Curhat ke Buruh: Empat Kali Kalah, Tetap Didukung
SULSELSATU.com – Presiden RI Prabowo Subianto mengaku buruh tetap setia mendukungnya meski sempat gagal empat kali dalam kontestasi politik. Curhat ...