Logo Sulselsatu

Rektor UNM Bagikan Trik Mengambil Keputusan dan Pemecahan Masalah Kepada Peserta LK II Gappembar

Muh Jahir Majid
Muh Jahir Majid

Rabu, 15 September 2021 14:12

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Rektor Universitas Negeri Makassar (UNM) Prof Husain Syam, menjadi salah satu pemateri dalam kegitan Latihan Kepemimpinan II Gabungan Pemuda Pelajar Mahasiswa Barru, Rabu (15/9/2021).

Latihan Kepemimpinan II Gabungan Pemuda Pelajar Mahasiswa Barru sendiri berlangsung di UPT Pelatihan Kesehatan Provinsi Sulawesi Selatan Jl. Wijaya Kesuma Banta-Bantaeng.

Dalam kegiatan ini, Rektor UNM Prof Husain Syam, membawakan materi tentang Dicision Making and Problem Solving.

Baca Juga : Rektor UNM Lantik Jajaran Pimpinan dalam Lingkup UNM

Dalam paparannya mengatakan untuk mengambil sebuah keputusan harus dilakukan dengan baik apalagi kaitannya dengan kepepimpinan harus dengan baik.

Dia mengaku diperlukan menentukan latar belakang masalah yang terjadi, dan dibuatkan teori untuk bisa menjadi penguat permasalahan dan penelitian sebelumnya untuk menjadi penguat dalam mengambil keputusan.

“Silahkan menggunakan metode atau pendekatan dalam mengumpulkan data untuk menentukan mengambil keputusan untuk memecahkan masalah,” katanya.

Baca Juga : Rektor UNM Semangati Perguruan Tinggi Lain Sambut Program MBKM

Selain itu, Rektor UNM juga memberikan semangat kepada peserta pelatihan kepemimpinan untuk tidak menolak dan hidup berdampingan dengan toknologi.

“Ilmu tidak ada pembatas lagi di zaman media sosial ini,” ujarnya.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Otomotif29 Maret 2024 11:42
Begini Fitur dan Teknologi Motor Listrik EM1 e: dari Honda
Astra Motor Sulsel (Asmo Sulsel) secara resmi membawa motor listrik Honda EM1 e: ke Makassar. Asmo Sulsel resmi merilis motor listrik pertamanya di Ho...
Otomotif29 Maret 2024 08:55
Asmo Sulsel Resmi Perkenalkan Honda EM1 e: dan Honda EM1 e: Plus ke Masyarakat Makassar
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) main dealer sepeda motor Honda untuk wilayah Sulawesi Selatan, Barat, Tenggara, dan Ambon secara resmi meng...
Video28 Maret 2024 23:58
VIDEO: Banjir di Sejumlah Titik di Kota Palopo
SULSELSATU.com – Situasi banjir di beberapa titik di Kota Palopo, Sulawesi Selatan, Kamis (28/3/2024). Dalam video tampak sejumlah ruas jalan te...
OPD28 Maret 2024 23:38
Berkah Ramadan, Tenaga Kontrak Dinkes Makassar Bagi-bagi Takjil Buka Puasa untuk Pengendara
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Tenaga Kontrak Dinas Kesehatan Kota Makassar (Laskar Pelangi) membagikan takjil berbuka puasa kepada pengguna jalan y...