Logo Sulselsatu

Hasnah Syam dan Suardi Saleh Kompak Hadiri Rakernas NasDem di Jakarta

Asrul
Asrul

Rabu, 15 Juni 2022 22:25

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, BARRU – Ketua DPD Partai NasDem Barru Suardi Saleh nampak menghadiri acara Rapat Kerja Nasional Partai NasDem di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, Rabu (15/6/2022).

Pada momen itu, ia bersama para pengurus Partai NasDem se-Sulsel mengenakan atribut penutup khas Bugis/Makassar, Songkok Passapu.

Seperti yang nampak di postingan instagram milik Sekretaris DPW NasDem Sulsel Syaharuddin Alrif, Suardi Saleh turut berswafoto bersama.

Baca Juga : Duet RMS-Syahar Antar NasDem Sulsel Berjaya di Rakernas

Dikesempatan lainnya juga ada Anggota DPR Komisi IX Hasnah Syam yang tak lain isteri dari Suardi Saleh tak kalah menebar momen saat menghadiri rakernas.

Dengan mengenakan jas biru ciri khas NasDem nampak bersama para pengurus NasDem lainnya tak lain ada Ketua DPD Kota Makassar Rachmatika Dewi.

Diketahui Rakernas akan berlangsung selama 3 hari dimulai pada 15-17 Juni 2022. Nantinya seperti yang sunter terdengar gelaran ini akan diumumkan pula nama calon presiden sebagai usungan NasDem pada Pilpres mendatang.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Penulis : Asriadi Rijal
Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar29 Januari 2026 20:23
13 Grup Tampil di iForte National Dance Competition Makassar, Mahasiswa Papua Kantongi Juara
iForte National Dance Competition (NDC) Inspirasi Diri sukses diikuti 13 grup penari dari berbagai daerah....
Makassar29 Januari 2026 17:43
Soal PSEL Makassar, Munafri: Aspirasi Warga Jadi Pertimbangan Utama
SULSELSATU.com MAKASSAR – Pemerintah Kota Makassar menegaskan bahwa rencana Proyek Pengelolaan Sampah menjadi Energi Listrik (PSEL) tidak akan d...
Politik29 Januari 2026 16:33
Disaksikan Istri dan Anak, Kaesang Perkenalkan RMS Sebagai Kader PSI di Forum Rakernas Makassar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep secara resmi memperkenalkan mantan Ketua DPW Partai NasDem...
Makassar29 Januari 2026 13:46
Wali Kota Makassar Minta RKPD 2027 Fokus pada Dampak dan Keberlanjutan
SULSELSATU.com MAKASSAR – Pemerintah Kota Makassar mulai mematangkan arah pembangunan tahun 2027 melalui Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal ...