Logo Sulselsatu

Tingkatkan Ekonomi Kreatif, Dispar Makassar Gelar Kreatif Festival di Fort Rotterdam

Sri Wahyu Diastuti
Sri Wahyu Diastuti

Sabtu, 25 Juni 2022 14:08

Kepala Dispar Makassar, Muhammad Roem saat menjadi narasumber di salah satu radio di Makassar (dokumen: ist).
Kepala Dispar Makassar, Muhammad Roem saat menjadi narasumber di salah satu radio di Makassar (dokumen: ist).

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Dinas Pariwisata (Dispar) Kota Makassar akan menggelar Kreatif Festival 2022 bertajuk ciptakan kolaborasi kreatif dalam peningkatan ekonomi kreatif di Fort Rotterdam, Sabtu hingga Minggu, 25-26 Juni 2022.

Kepala Dispar Makassar, Muhammad Roem, mengatakan kegiatan ini juga sejalan dengan visi misi Wali Kota Makassar untuk menjadikan Makassar sebagai pusat kegiatan festival dan MICE.

Roem mengatakan bahwa pihaknya akan terus memberi dukungan kepada para entrepreneur untuk menciptakan 1.000 entrepreneur dengan UMKM baru di Makassar.

Baca Juga : Asmo Sulsel Resmi Merilis New Honda Scoopy di Makassar

“Selain itu, juga untuk mendukung para pekerja kreatif di Makassar. Jadi, acara ini adalah bentuk dukungan pemerintah kepada UMKM baru di Makassar,” kata Roem saat menjadi narasumber talk show di salah satu stadion radio di Makassar, Jumat (24/6/2022).

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Metropolitan12 Mei 2025 23:34
Ketua Umum IBCA MMA Sulsel Lepas Tim ALTIL Menuju Kejurnas di Surabaya, Sekretaris Umum Ditunjuk Pimpin Kontingen
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Ketua Umum IBCA MMA Sulawesi Selatan, Kapten Ckm Ismail Al Mubarak, secara resmi melepas keberangkatan tim ALTIL Suls...
Video12 Mei 2025 21:18
VIDEO: Puluhan Pengantar Haji Bulukumba Saksikan Keberangkatan Pesawat di Balik Pagar Bandara
SULSELSATU.com – Sebuah video menunjukkan puluhan pengantar jemaah haji Kloter 14 asal Bulukumba berkumpul di luar pagar Bandara Sultan Hasanuddin M...
Sulsel12 Mei 2025 20:18
Wali Kota Tasming Hamid Tinjau Lokasi Penanaman Jagung dan Infrastruktur Kota di Lapadde
SULSELSATU.com, PAREPARE – Wali Kota Parepare, Tasming Hamid, melakukan serangkaian kunjungan lapangan sebagai bentuk perhatian langsung terhada...
News12 Mei 2025 20:15
TNI Ungkap Kronologi Ledakan Maut Saat Pemusnahan Amunisi di Garut
SULSELSATU.com, GARUT – Sebanyak 13 orang tewas dalam insiden ledakan saat proses pemusnahan amunisi kadaluarsa di kawasan Cibalong, Kabupaten Garut...