Logo Sulselsatu

Pemkot Parepare Latih Pengusaha Kuliner Jadi Pemandu Wisata

Asrul
Asrul

Kamis, 27 Juni 2019 13:29

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, PAREPARE – Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) menggelar pelatihan pemandu wisata budaya kuliner dan belanja kepada 40 peserta yang berasal dari penguasa kuliner yang ada di Kota Parepare.

Plt Kepala Disporapar Kota Parepare, Amarun Agung Hamka mengatakan, para peserta dilatih dan diajak berkunjung atau study banding di sejumlah tempat kuliner. Sekaligus melihat objek wisata menarik yang ada di sekitar tempat itu.

Baca Juga : Gerakan Pangan Murah Jadi Solusi Pemkot Tekan Laju Inflasi di Parepare

“Kegiatan kita gelar selama tiga hari. Diisi dengan pelatihan dan berkunjung di tempat-tempat kuliner sambil menikmati spot alam. Ada tiga tempat kuliner yang dikunjungi, diantaranya pabrik roti Anisa Bakeri, Bukit Balada Marezo dan Teras Empang,” jelas Hamka, yang juga mantan Kabag Humas dan Protokoler Setdako Parepare.

Ia mengaku, Pemkot Parepare melalui Disporapar menyadari bahwa pembangunan serta pengembangan kawasan pariwisata, tidak lepas dari peran serta masyarakat.

Karena itu, mesti Dengan disiapkan sarana wisata yang memadai agar Parepare tidak hanya menjadi kota transit, tetapi sudah dapat menjadi kota tujuan.

Baca Juga : Untung Menggiurkan, Kejari-Pemkot Parepare Komitmen Berantas Mafia Pupuk

“Saya berharap, guna mewujudkan Parepare sebagai kota wisata, maka mesti didukung semua pihak, khususnya masyarakat, kalangan swasta, BUMN dan pihak lainnya,” beber dia.

Penulis: Andi Fardi
Editor: Awang Darmawan

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar29 Januari 2026 20:23
13 Grup Tampil di iForte National Dance Competition Makassar, Mahasiswa Papua Kantongi Juara
iForte National Dance Competition (NDC) Inspirasi Diri sukses diikuti 13 grup penari dari berbagai daerah....
Makassar29 Januari 2026 17:43
Soal PSEL Makassar, Munafri: Aspirasi Warga Jadi Pertimbangan Utama
SULSELSATU.com MAKASSAR – Pemerintah Kota Makassar menegaskan bahwa rencana Proyek Pengelolaan Sampah menjadi Energi Listrik (PSEL) tidak akan d...
Politik29 Januari 2026 16:33
Disaksikan Istri dan Anak, Kaesang Perkenalkan RMS Sebagai Kader PSI di Forum Rakernas Makassar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep secara resmi memperkenalkan mantan Ketua DPW Partai NasDem...
Makassar29 Januari 2026 13:46
Wali Kota Makassar Minta RKPD 2027 Fokus pada Dampak dan Keberlanjutan
SULSELSATU.com MAKASSAR – Pemerintah Kota Makassar mulai mematangkan arah pembangunan tahun 2027 melalui Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal ...