Logo Sulselsatu

Mahasiswa Parepare Kembali Demo di DPRD dan Polres

Asrul
Asrul

Senin, 30 September 2019 22:17

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, PAREPARE – Ratusan mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Peduli Indonesia (API) kembali melakukan aksi damai di Polres dan DPRD Parepare.

Kedatangan mereka kembali menolak Undang-Undang KPK hasil revisi, RUU Pertanahan serta menuntut presiden mengeluarkan Perpu dan mengecam tindakan represif oleh oknum aparat.

“Kami datang kembali disini cuman datang untuk menindak lanjuti aksi damai untuk menyuarakan tentang, Menolak RUU KPK, menolak RUU Pertanahan, menuntut presiden mengeluarkan Perpu dan memgecam tindakan refresip oknum aparat,” ujar Chandra, Korlap dalam aksi damai.

Baca Juga : VIDEO: Kebakaran Lahan Kosong di Belakang Kantor Dispora Parepare

Para pengunjuk rasa diterima langsung oleh, Kaharuddin Kadir (Plt Ketua DPRD Kota Parepare). Dia menyampaikan bahwa pihak DPRD Parepare telah menindak lanjuti pernyataan sikap ke DPR RI.

“Kami anggota DPRD Parepare sudah mengirimkan surat ke DPRD Pusat untuk menindak lanjuti pernyataan sikap Aliansi Peduli Indonesia (API) sesuai pernyataan yang di sepakati bersama,” terangnya.

Penulis: Andi Fardi
Editor: Hendra Wijaya

Baca Juga : Tiba di Parepare, Pj Gubernur Sulsel Tebar Benih Udang Vaname dan Tanam Pisang Cavendish

 

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Sulsel29 Januari 2026 09:36
Komitmen Jamin Kesehatan Masyarakat, Gowa Raih UHC Award Kategori Pratama 2026
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gowa meraih Penghargaan Universal Health Coverage (UHC) Kategori Pratama pada Penerimaan Penghargaan UHC Award 2026 dira...
Nasional28 Januari 2026 19:16
BI Prediksi Perekonomian Indonesia Tahun Ini Tumbuh hingga 5,7 Persen
Bank Indonesia (BI) memprediksi pertumbuhan ekonomi Indonesia akan terus menguat. Pada 2026 ini, ekonomi nasional diprakirakan tumbuh pada kisaran 4,9...
Ekonomi28 Januari 2026 18:43
Jumlah Investor Sulampua Terus Tumbuh, Total SID Capai 1.241.229
Sektor pasar modal di wilayah Sulampua terus menunjukkan perkembangan positif, khususnya dari sisi peningkatan partisipasi investor....
News28 Januari 2026 17:53
Cetak Prestasi Gemilang, Kalla Toyota Dinobatkan Jadi Role Model Company di KALLA Award 2025
KALLA kembali menggelar ajang penghargaan KALLA AWARD 2025, sebagai bentuk apresiasi tinggi bagi unit bisnis di bawah naungan KALLA....