Logo Sulselsatu

AC Milan Tunjuk Stefano Pioli sebagai Pelatih Baru

Asrul
Asrul

Rabu, 09 Oktober 2019 20:18

Stefano Pioli. (INT)
Stefano Pioli. (INT)

SULSELSATU.com – Teka-teki soal pelatih baru AC Milan pasca ditinggal Marco Giampaolo akhirnya terjawab. AC Milan akhirnya menunjuk Stefano Pioli sebagai pelatih baru I Rossoneri.

Stefano Pioli akan menukangi Hakan Calhanoglu dkk hingga 2021.

Milan mengumumkan pengangkatan Pioli itu di situs resminya, Rabu (9/10/2019) sore WIB. Pioli memang sudah kencang dikabarkan akan diangkat sebagai allenatore pengganti Giampaolo.

Baca Juga : Mike Maignan Resmi Gabung AC Milan, Donnaruma Hengkang?

Giampaolo dipecat menyusul serangkaian hasil buruk tim asal kota mode itu di awal musim ini. Milan kini terpuruk di posisi ke-13 karena baru menang tiga kali dan kalah empat kali.

Pioli untuk kedua kalinya menangani tim asal Milan, setelah Inter Milan di musim 2016/2017.

Laga perdana Pioli adalah menghadapi Lecce 21 Oktober mendatang.

Baca Juga : AC Milan Siap Perpanjang Kontrak Ibrahimovic

“Klub mendoakan yang terbaik untuk Stefano dan staf pelatih,” demikian pernyataan resmi klub.

Editor: Awang Darmawan

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Nasional28 Januari 2026 19:16
BI Prediksi Perekonomian Indonesia Tahun Ini Tumbuh hingga 5,7 Persen
Bank Indonesia (BI) memprediksi pertumbuhan ekonomi Indonesia akan terus menguat. Pada 2026 ini, ekonomi nasional diprakirakan tumbuh pada kisaran 4,9...
Ekonomi28 Januari 2026 18:43
Jumlah Investor Sulampua Terus Tumbuh, Total SID Capai 1.241.229
Sektor pasar modal di wilayah Sulampua terus menunjukkan perkembangan positif, khususnya dari sisi peningkatan partisipasi investor....
News28 Januari 2026 17:53
Cetak Prestasi Gemilang, Kalla Toyota Dinobatkan Jadi Role Model Company di KALLA Award 2025
KALLA kembali menggelar ajang penghargaan KALLA AWARD 2025, sebagai bentuk apresiasi tinggi bagi unit bisnis di bawah naungan KALLA....
Pendidikan28 Januari 2026 17:32
SD Islam Athirah 2 Gelar Trial Class, Diikuti 79 Anak TK
SD Islam Athirah 2 Bukit Baruga sukses menggelar kegiatan Trial Class yang melibatkan siswa dari TK Amaliyah BLKI, TK Negeri Manggala, dan TK Islam At...