Logo Sulselsatu

Wawali Parepare Sidak Disiplin Pegawai Kecamatan, Kelurahan dan Puskesmas

Asrul
Asrul

Selasa, 21 Januari 2020 11:21

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, PAREPARE – Wakil Wali Kota Parepare, Pangerang Rahim didampingi sekretaris BKPSDM dan Asisten III melakukan inspeksi dadakan (Sidak) di Kecamatan, Kelurahan dan Puskesmas, Selasa (21/1/2020).

Pangerang mengatakan, ada enam kelurahan, dua kecamatan dan satu puskesmas yang disidak.

“Mulai dari Kelurahan Mallusetasi, Ujung bulu, Labukkang, Kampung Baru, Cappa galung dan Sumpang Minanga’e. Kemudian Kecamatan Ujung dan Bacukiki Barat, serta Puskesmas Madising Na Mario,” jelasnya.

Baca Juga : Gerakan Pangan Murah Jadi Solusi Pemkot Tekan Laju Inflasi di Parepare

Menurut Pangerang, sidak kali ini melihat langsung kedisiplinan dan produktivitas pegawai sebagai pelayan masyarakat.

“Kita tekankan agar pihak kecamatan, kelurahan maupun puskesmas lebih intens berkoordinasi dengan instansi pemerintahan lainnya. Khususnya lurah agar banyak-banyak turun ke lapangan,” tandasnya.

Penulis: Andi Fardi
Editor: Awang Darmawan

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Politik11 Mei 2025 15:47
Golkar Sulsel Panaskan Mesin di Palopo, Taufan Pawe Incar Kemenangan Dimulai dari Luwu Raya
SULSELSATU.com, PALOPO – Ketua DPD I Partai Golkar Sulawesi Selatan, Taufan Pawe, menegaskan komitmennya untuk mengembalikan kejayaan Partai Golkar,...
Hukum11 Mei 2025 14:42
Kejagung Gandeng TNI Jaga Keamanan, Personel Diterjunkan ke Daerah
SULSELSATU.com, JAKARTA – Tentara Nasional Indonesia (TNI) mulai mengerahkan personelnya untuk memperkuat pengamanan di lingkungan Kejaksaan Tin...
Olahraga11 Mei 2025 13:11
Tavares Protes Sanksi Yuran Fernandes: Ini Bukan Cerminan Sepak Bola yang Sehat
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares, menyuarakan ketidaksetujuannya terhadap sanksi larangan bermain selama 12 bul...
Hukum11 Mei 2025 12:39
Kanwil Kemenkum Sulsel Hadir di Puncak Peringatan Dies Natalis Fakultas Hukum Unhas ke-73
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Kantor Wilayah Kementerian Hukum Sulawesi Selatan (Kanwil Kemenkum Sulsel) hadir pada Puncak Peringatan Dies Natalis ...