Logo Sulselsatu

Tiga Pasien di Indonesia Sembuh Total dari Corona

Asrul
Asrul

Kamis, 12 Maret 2020 16:55

Ilustrasi. (Int)
Ilustrasi. (Int)

JAKARTA – Tiga pasien positi virus corona atau Covid-19 di Indonesia dinyatakan sembuh. Ketiganya telah menjalani proses perawatan intensif di RSUP Persahaban.

Juru bicara pemerintah untuk penanganan corona, Achmad Yurianto mengatakan, ketiganya sudah sembuh dan tidak lagi membutuhkan perawatan

“Secara laboratorium dua kali kita lakukan pemeriksaan hasilnya negatif maka diputuskan ketiga pasien ini dinyatakan sembuh,” kata Yuri kepada wartasan di RSUP Persahabatan Jakarta Timur, Kamis (13/2/2020).

Baca Juga : Indonesia Negara Kedua yang Dilanda Gempa Bumi Terbanyak di Dunia

Yuri meyakini, sejumlah pasien juga menunjukkan perkembangan signifikan. Dalam waktu dekat juga akan diumumkan.

“Kami yakin dalam waktu yang tidak terlalu lama lagi beberapa pasien akan baik jadi sembuh seperti 3 di sini. Tiga-tiganya dirawat di RSUP Persahabatan,” jelas dia.

Tiga pasien yang sembuh dari corona:

Baca Juga : Cek fakta! Asal Mula Nama Indonesia

1. Pasien 06 pria 39 tahun
2. Pasien 14 pria 50 tahun
3. Pasien 19 pria 49 tahun

Editor: Hendra Wijaya

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video29 Maret 2024 16:46
VIDEO: Aksi Blokade di Lahan Pertambangan di Luwu Timur
SULSELSATU.com – Aksi blokade di dalam lokasi Izin Pertambangan PT. Citra Lampia Mandiri, Kamis (28/3/2024) kemarin. Blokade tersebut dilakukan ...
Metropolitan29 Maret 2024 16:44
Danny Pomanto Siap Adopsi Penerapan Kabel Bawah Tanah Ala Singapura di Makassar
Pembangunan Ducting Sharing atau pemindahan kabel ke bawah tanah di Makassar segera terealisasi. Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto baru saja usai...
Otomotif29 Maret 2024 11:42
Begini Fitur dan Teknologi Motor Listrik EM1 e: dari Honda
Astra Motor Sulsel (Asmo Sulsel) secara resmi membawa motor listrik Honda EM1 e: ke Makassar. Asmo Sulsel resmi merilis motor listrik pertamanya di Ho...
Ekonomi29 Maret 2024 09:12
Cuan di Bulan Ramadan, BRI Bayarkan Dividen Tunai Rp35,43 Triliun
SULSELSATU.com, JAKARTA – PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk membayarkan dividen tunai senilai Rp35,43 triliun atau sebesar Rp235 per saham kepa...