Logo Sulselsatu

Pemkab Gowa Siapkan 10 Ton Beras Bagi Warga Terdampak Covid-19

Asrul
Asrul

Kamis, 02 April 2020 19:50

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, GOWA – Kepala Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Gowa Layla Azis Hamrat mengatakan, 10 ton beras yang disiapkan pihaknya merupakan persediaan untuk menutupi kebutuhan jika terjadi rawan pangan. Sementara adanya wabah Covid-19 ini masuk dalam peruntukannya.

“Tahun ini memang kita siapkan untuk rawan pangan, seperti gagal panen, kekeringan, dan bencana baik banjir, longsor, termasuk wabah Covid-19 ini,” ujarnya, Kamis (2/4/2020).

Hingga saat ini, jumlah beras yang sudah disalurkan untuk warga yang terdata sekitar 500 kilogram atau setiap orangnya mendapat jatah 5 kilogram untuk kebutuhan 14 hari pada masa inkubasi.

Baca Juga : VIDEO: Polisi Gadungan Ditangkap di Gowa Usai Peras Warga

Pemberian paket sembako ini sebagai bentuk tanggungjawab pemerintah kepada warganya yang teridentifikasi virus Covid-19 beserta keluarganya. Tujuannya agar mereka dapat melakukan isolasi mandiri secara disiplin tanpa memikirkan kebutuhan pangan selama menjalani masa karantina.

Editor: Asrul

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Nasional28 Januari 2026 19:16
BI Prediksi Perekonomian Indonesia Tahun Ini Tumbuh hingga 5,7 Persen
Bank Indonesia (BI) memprediksi pertumbuhan ekonomi Indonesia akan terus menguat. Pada 2026 ini, ekonomi nasional diprakirakan tumbuh pada kisaran 4,9...
Ekonomi28 Januari 2026 18:43
Jumlah Investor Sulampua Terus Tumbuh, Total SID Capai 1.241.229
Sektor pasar modal di wilayah Sulampua terus menunjukkan perkembangan positif, khususnya dari sisi peningkatan partisipasi investor....
News28 Januari 2026 17:53
Cetak Prestasi Gemilang, Kalla Toyota Dinobatkan Jadi Role Model Company di KALLA Award 2025
KALLA kembali menggelar ajang penghargaan KALLA AWARD 2025, sebagai bentuk apresiasi tinggi bagi unit bisnis di bawah naungan KALLA....
Pendidikan28 Januari 2026 17:32
SD Islam Athirah 2 Gelar Trial Class, Diikuti 79 Anak TK
SD Islam Athirah 2 Bukit Baruga sukses menggelar kegiatan Trial Class yang melibatkan siswa dari TK Amaliyah BLKI, TK Negeri Manggala, dan TK Islam At...