Logo Sulselsatu

PAN Usung Basli-Saiful di Pilkada Selayar

Asrul
Asrul

Minggu, 30 Agustus 2020 13:25

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Partai Amanat Nasional (PAN) memutuskan mengusung Muh Basli Ali-Saiful Arif di Pilkada Selayar.

Ketua Desk Pilkada PAN Sulsel, Syamsuddin Karlos mengatakan alasan partainya mengusung pasangan ini. Dia melihat Kabupaten Kepulauan Selayar dibawah kendali Basli Ali cukup berhasil.

“Survei petahana juga sangat tinggi bahkan di atas 60 persen. Ini menandakan bahwa masyarakay Selayar punya respon baik ke petahana. Makanya kami mengusungnya,” ucap Karlos yang juga Ketua Fraksi PAN DPRD Sulsel, Minggu (30/8/2020).

Baca Juga : Natsir Ali Ajak Demokrat Menang Bersama di Pilkada Selayar

Menanngapinhal itu, Basli mengatakan, bergabungnya PAN semakin menambah kekuatannya. Sejauh ini, sudah ada 4 parpol yang bergabung yakni Golkar 10 kursi, PAN 3 kursi, Nasdem 1 kursi dan PDIP 1 kursi.

“Sementara masih menunggu (rekomendasi B1-KWK) Golkar dan PDIP. Tapi Insya Allah, tidak lama lagi diserahkan. PAN dan NasDem sudah ok,” sebutnya.

Soal pertarungan head to head, Basli Ali tak masalah. Dia merasa baik melawan satu atau dua Paslon tak ada bedanya.

Baca Juga : Survei Pilkada Selayar, Petahana Basli Terancam Tumbang

“Tidak ada yang istimewa. Sama saja. Biasa saja. Karena memang rekomendasi konsultannya seperti itu,” beber Ketua Golkar Selayar ini.

Editor: Asrul

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Opini09 Februari 2025 23:19
Sinergi Media dan Pemerintah: Harapan di Hari Jadi Takalar ke-65
SULSELSATU.com, TAKALAR – Sejak dilantik sebagai Penjabat (Pj) Bupati Takalar pada Desember 2024, Dr. H. Muhammad Hasbi, S.STP, M.AP, M.Ikom telah m...
Makassar09 Februari 2025 22:01
PLN Kenalkan Aplikasi PLN Mobile, Diskon Listrik di Jappa Jokka Cap Go Meh 2025
SULSELSATU.com MAKASSAR – Pengunjung Jappa Jokka Cap Go Meh 2025 mendapatkan edukasi langsung mengenai layanan PLN Mobile dan program diskon lis...
News09 Februari 2025 15:48
Koperasi Sipakatuo Jadi Wadah Petani Latimojong Mendukung Program Makan Siang Bergizi
Kehadiran koperasi ini diharapkan dapat memperkuat ekosistem ketahanan pangan lokal sekaligus menjadi bagian dari solusi dalam pemerataan distribusi h...
Makassar09 Februari 2025 15:25
Jalan Jampea Resmi Berganti Nama Jadi Jalan Hoo Eng Djie, Danny Pomanto: Sejarah yang Bernilai
SULSELSATU.com MAKASSAR – Jalan Jampea yang berlokasi di Kecamatan Wajo resmi berubah nama menjadi Jalan Hoo Eng Djie. Perubahan nama jalan ters...