Logo Sulselsatu

Legislator NasDem Sulsel Ajak Warga Ikut Vaksin dan Taat Prokes Covid-19

Asrul
Asrul

Sabtu, 24 Juli 2021 10:26

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Anggota DPRD Sulsel Fraksi NasDem Rezky Mulfiati Lutfi mengajak masyarakar melawan pandemi Covid-19 dengan melakukan vaksin dan taat protokol kesehatan (Prokes).

Hal iti disampaikan Resky saat melaksanakan kegiatan sosialisasi nilai-nilai kebangsaan pada dua titik, pertama di daerah Kelurahan Katimbang dan kedua di Kelurahan Bira Kecamatan Tamalanrea.

“Protokol kesehatan harus tetap ditingkatkan, dan imbauan kepada masyarakat agar kiranya mengikut vaksinasi yang telah diprogramkan pemerintah,” kata Rezky, Sabtu (24/7/2021).

Baca Juga : Kunjungi Pelabuhan Bira, Komisi D DPRD Sulsel Dorong Perbaikan Infrastruktur

Rezky juga tak henti-hentinya mengingatkan betapa pentingnya jika mengikuti peraturan dari pemerintah salah satunya mengajak kesadaran masyarakat untuk melawan Covid-19 agar pandemi segera berlalu.

“Mari kita lawan pandemi ini bersama-sama dengan kompak, karena ini sudah terlalu lama agar bisa melakukan kegiatan dengan normal,” harapnya.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar29 Januari 2026 20:23
13 Grup Tampil di iForte National Dance Competition Makassar, Mahasiswa Papua Kantongi Juara
iForte National Dance Competition (NDC) Inspirasi Diri sukses diikuti 13 grup penari dari berbagai daerah....
Makassar29 Januari 2026 17:43
Soal PSEL Makassar, Munafri: Aspirasi Warga Jadi Pertimbangan Utama
SULSELSATU.com MAKASSAR – Pemerintah Kota Makassar menegaskan bahwa rencana Proyek Pengelolaan Sampah menjadi Energi Listrik (PSEL) tidak akan d...
Politik29 Januari 2026 16:33
Disaksikan Istri dan Anak, Kaesang Perkenalkan RMS Sebagai Kader PSI di Forum Rakernas Makassar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep secara resmi memperkenalkan mantan Ketua DPW Partai NasDem...
Makassar29 Januari 2026 13:46
Wali Kota Makassar Minta RKPD 2027 Fokus pada Dampak dan Keberlanjutan
SULSELSATU.com MAKASSAR – Pemerintah Kota Makassar mulai mematangkan arah pembangunan tahun 2027 melalui Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal ...