Logo Sulselsatu

F8 Makassar Gaet Wisatawan Mancanegara

Sri Wahyu Diastuti
Sri Wahyu Diastuti

Selasa, 13 September 2022 17:27

Wisatawan mancanegara tampak berkunjung ke F8 Makassar (dokumen: ist)
Wisatawan mancanegara tampak berkunjung ke F8 Makassar (dokumen: ist)

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Perhelatan Makassar International Eight Festival and Forum (F8 Makassar) gaet wisatawan mancanegara. Hal tersebut terlihat dari potret pengunjung di F8 Makassar.

Terlihat beberapa wisatawan mancanegara yang datang dan menikmati suguhan pertunjukan dan kegiatan menarik di F8 Makassar.

Top Event F8 Makassar ini sukses membuat ribuan pengunjung dari lokal maupun International datang ke Kota Makassar.

Baca Juga : Deretan Bintang Nasional dan Internasional di F8 Makassar 2025

“Ini pagelaran yang sangat spektakuler dari 8 subsektor. Kami meyakini F8 Makassar in mampu menjadi magnet bagi wisatawan dan F8 bisa menggerakkan ekonomi khususnya dalam target 1,1 juta lapangan pekerjaan di tahun ini,” kata Sandiaga Salahuddin Uno, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia.

Baca Juga : Pembelian Tiket F8 di Kallafriends Tembus 24.000

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Politik29 Januari 2026 16:33
Disaksikan Istri dan Anak, Kaesang Perkenalkan RMS Sebagai Kader PSI di Forum Rakernas Makassar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep secara resmi memperkenalkan mantan Ketua DPW Partai NasDem...
Makassar29 Januari 2026 13:46
Wali Kota Makassar Minta RKPD 2027 Fokus pada Dampak dan Keberlanjutan
SULSELSATU.com MAKASSAR – Pemerintah Kota Makassar mulai mematangkan arah pembangunan tahun 2027 melalui Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal ...
Sulsel29 Januari 2026 09:36
Komitmen Jamin Kesehatan Masyarakat, Gowa Raih UHC Award Kategori Pratama 2026
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gowa meraih Penghargaan Universal Health Coverage (UHC) Kategori Pratama pada Penerimaan Penghargaan UHC Award 2026 dira...
Nasional28 Januari 2026 19:16
BI Prediksi Perekonomian Indonesia Tahun Ini Tumbuh hingga 5,7 Persen
Bank Indonesia (BI) memprediksi pertumbuhan ekonomi Indonesia akan terus menguat. Pada 2026 ini, ekonomi nasional diprakirakan tumbuh pada kisaran 4,9...