Logo Sulselsatu

Yuk! Nikmati Tahun Baru dengan Motor Baru Bersama Honda

Sri Wahyu Diastuti
Sri Wahyu Diastuti

Senin, 16 Januari 2023 17:13

Promo awal tahun 2023 (dokumen: istimewa)
Promo awal tahun 2023 (dokumen: istimewa)

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) selaku main dealer sepeda motor Honda untuk wilayah Sulawesi Selatan, Barat, Tenggara, dan Ambon kembali memberikan penawaran terbaik yang menarik di awal tahun 2023.

Melalui promo2023 New Year New Deals’, Asmo Sulsel hadirkan promo potongan tenor hingga lima kali lebih hemat sampai Rp4,6 juta. Hanya dengan uang muka (DP) Rp1,7 juta, konsumen sudah bisa membawa pulang Honda Vario 160cc Brand New Perfection.

Selain DP yang terjangkau, konsumen juga akan mendapatkan jaket cari aman. Konsumen juga bisa membawa pulang Honda Vario 125cc cukup dengan Rp1,3 juta dan sudah termasuk jaket eksklusif dari Honda.

Baca Juga : Asmo Sulsel Sukses Gelar Safety Riding Competition 2025 di Makassar

Tidak hanya itu, konsumen juga bisa mempunyai motor Honda Beat dengan DP Angsuran mulai dari Rp900 ribuan tiap bulannya.

Gangga Nanda Adi selaku Marketing Manager, mengajak konsumen bro dan sist agar satu hati dalam merayakan tahun baru melalui promo menarik dari Honda.

“Mari rayakan tahun baru dengan semangat baru bersama Honda. Melalui promo ini, semoga konsumen memperoleh kepuasan dalam dalam hal kemudahan dan pengalaman serta keuntungan menggunakan sepeda motor Honda,” ujarnya.

Baca Juga : Media Exploration Asmo Sulsel Jajal Fitur dan Teknologi Terbaru New Honda PCX160

Konsumen bisa menikmati promo ini di seluruh jaringan dealer resmi Honda khusus area Sulawesi Selatan.

“Tunggu apalagi? Jangan sampai ketinggalan! Segera kunjungi dealer Honda terdekat atau menghubungi layanan HondaCare di 0812 1000 6006 untuk menikmati promo 2023 New Year New Deals Ingat untuk selalu #CariAman dalam berkendara ya Bro & Sist,” katanya.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Bisnis07 Mei 2025 13:50
Indosat dan Wadhwani Foundation Siapkan Talenta Muda Lewat Pelatihan Berbasis AI
Memperingati Hari Pendidikan Nasional, Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) bekerja sama dengan Wadhwani Foundation (WF) meluncurkan program p...
News07 Mei 2025 13:34
Tiket Terjual Habis, 20 Ribu Pengunjung Siap Semarakkan Digiland 2025
TelkomGroup kembali menyelenggarakan Digiland 2025, perhelatan tahunan yang menjadi wadah kolaborasi teknologi, olahraga, edukasi, hingga hiburan dala...
Berita Utama07 Mei 2025 10:07
Ketua TIDAR Sulsel Vonny Ameliani Dukung Penuh Rencana Presiden Prabowo Hapus Utang Petani dan Nelayan
SULSELSATU.com, JENEPONTO— Ketua Tunas Indonesia Raya (TIDAR) Sulawesi Selatan yang juga Anggota DPRD Provinsi Sulsel, Vonny Ameliani, menyatakan du...
Hukum06 Mei 2025 21:10
Kanwil Kemenkum Sulsel Ikuti Rakor Virtual Optimalisasi Layanan Pendaftaran Jaminan Fidusia
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Kantor Wilayah Kementerian Hukum Sulawesi Selatan (Kanwil Kemenkum Sulsel) mengikuti Rapat Koordinasi Virtual bertaju...