Logo Sulselsatu

Ketua TP PKK Barru Urai Keberhasilan Turunkan Stunting Hasil kolaborasi Semua Pihak

Sri Wahyu Diastuti
Sri Wahyu Diastuti

Selasa, 31 Januari 2023 15:30

Ketua TP PKK Kabupaten Barru Hasnah Syam (Foto: Istimewa).
Ketua TP PKK Kabupaten Barru Hasnah Syam (Foto: Istimewa).

SULSELSATU.com, BARRUKetua TP PKK Barru Hasnah Syam menjadi narasumber dalam bimtek web monitoring 8 aksi konvergensi percepatan penurunan stunting pemda Barru dan USAID ERAT, Selasa (31/1/2023).

Dalam kesempatan ini, Hasnah mengurai jika keberadaan PKK harus menjadi parnert kerja bagi pemerintah termasuk menuntaskan masalah keluarga seperti stunting ini.

“Sudah menjadi tugas kami PKK untuk turut membantu pemerintah. Program telur yang menekan angka stunting atas peran seluruh pihak,” kata Hasnah.

Baca Juga : MDA Monev Program PMT, Berhasil Tekan Angka Stunting di Latimojong

Peran Kader posyandu, dasa wisma dan bidan desa adalah komponen yang membersamai PKK dalam menjalankan program pemberian telur bagi sasaran agar tepat sasaran.

“Kita terus melakukan upaya sosiasialisasi akan pentingnya hidup sehat, pemanfaatan bahan pangan lokal untuk pemenuhan gizi bagi ibu hamil, ibu menyusui dan anak balita,” tambah Hasnah Syam.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Penulis : Asriadi Rijal
Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Nasional28 Januari 2026 19:16
BI Prediksi Perekonomian Indonesia Tahun Ini Tumbuh hingga 5,7 Persen
Bank Indonesia (BI) memprediksi pertumbuhan ekonomi Indonesia akan terus menguat. Pada 2026 ini, ekonomi nasional diprakirakan tumbuh pada kisaran 4,9...
Ekonomi28 Januari 2026 18:43
Jumlah Investor Sulampua Terus Tumbuh, Total SID Capai 1.241.229
Sektor pasar modal di wilayah Sulampua terus menunjukkan perkembangan positif, khususnya dari sisi peningkatan partisipasi investor....
News28 Januari 2026 17:53
Cetak Prestasi Gemilang, Kalla Toyota Dinobatkan Jadi Role Model Company di KALLA Award 2025
KALLA kembali menggelar ajang penghargaan KALLA AWARD 2025, sebagai bentuk apresiasi tinggi bagi unit bisnis di bawah naungan KALLA....
Pendidikan28 Januari 2026 17:32
SD Islam Athirah 2 Gelar Trial Class, Diikuti 79 Anak TK
SD Islam Athirah 2 Bukit Baruga sukses menggelar kegiatan Trial Class yang melibatkan siswa dari TK Amaliyah BLKI, TK Negeri Manggala, dan TK Islam At...