SULSELSATU.com – Krisis air bersih dirasakan warga di Jalan Teuku Umar 10 Kota Makassar, Sulawesi Selatan, 25 September 2024.
Dalam video memperlihatkan antrean panjang jerigen air.
Krisis air bersih akibat musim kemarau yang melanda wilayah tersebut menyebabkan ketersediaan air bersih habis.
Baca Juga : AUHM Makassar Kembali Aktif, Tasbih Mursalin Diangkat Jadi Ketua Baru
Antrean untuk mendapatkan air bersih ini telah terjadi sejak dua bulan terakhir.
Cek berita dan artikel yang lain di Google News
Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel







Komentar