Logo Sulselsatu

Buronan KPK Harun Masiku Pernah Mengenyam Pendidikan di Barru

Asrul
Asrul

Rabu, 15 Januari 2020 15:31

Wahyu Setiawan. (int)
Wahyu Setiawan. (int)

SULSELSATU.com, BARRU KPK tengah memburu politikus PDIP Harun Masiku yang terlibat dalam skandal suap Komisoner KPU Wahyu Setiawan.

Harun Masiku lahir di Jakarta pada pada 21 Maret 1971. Kendati lahir di ibu kota, Harun ternyata mengeyam pendidikan di Sulsel.

Baca juga: Dijanjikan PAW, Wahyu Setiawan Minta Dana Operasional ke Politikus PDIP

Baca Juga : Jelang Laga Bupati Cup 2023, Ini Daftar Club yang Resmi Terdaftar

Harun menyelesaikan pendidikan SD hingga SMA di Watapone, Kabupaten Bone, namun sempat bersekolah di SMA 1 Barru.

Baca juga: Kasus Suap” (Edit)">KPK OTT Komisioner KPU Wahyu Setiawan, Diduga Kasus Suap

Riwayat itu diakui oleh rekan Harun di Kabupaten Barru bernama Ratna.

Baca Juga : Tehnical Meeting Bupati Cup 2023 Digelar, Ini Pesan Kadispora Barru

“Iya satu kelas dengan dia (Harun) sejak kelas 2 sampai kelas 3, kami tamat 1989. Orangnya memang pintar dan suka bergaul,” kata Ratna kepada Sulselsatu.com, Rabu (15/1/2020).

Menurut Ratna, pertama tahu soal Harun terseret kasus korupsi saat ramai diperbincangnkan di grup WhatsApp kelasnya.

“Saya dapat info soal kasusnya ini di grup WA sekelas kami, tahu sendiri saya jarang lihat berita. Kaget pas dengar kabar Harun sampai tersandung kasus,” ujar Ratna

Baca Juga : Dilalap Si Jago Merah, Aliansi Jurnalis Barru Bantu Kerabat Sesama Wartawan

Guru matematika Harun, Yosep Duma juga membenarkan hal ini. “Dia dulu pintar, biasaya kalau orang hanya satu pelajaran saja, tapi dia hampir semua mata pelajaran dikuasainya,” ujar Yosep.

Diketahui, ayah dari Harun Masiku adalah J.Masiku yang merupakan Ketua Pengadilan Negeri Barru periode 1988-1991.

Penulis: Asriadi Rijal
Editor: Hendra Wijaya

Baca Juga : Jalan Sehat BUMN Libatkan UMKM Lokal Barru Binaan Bank Mandiri

 

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Sulsel15 Februari 2025 09:58
Semarak HPN 2025, Jurnalis Barru, Parepare dan Polisi Pererat Silaturahmi di Lapangan Hijau
SULSELSATU.com, BARRU – Dalam semangat mempererat silaturahmi dan merayakan Hari Pers Nasional (HPN) 2025, Kasat Intelkam Polres Barru, Iptu Ada...
Bisnis15 Februari 2025 09:45
Transformasi, Kolaborasi dan Berkelanjutan Jadi Tema Usia 56 Tahun Bumi Karsa
Dengan mengusung semangat "Transformasi, Kolaborasi dan Berkelanjutan", Bumi Karsa semakin mengukuhkan posisinya sebagai perusahan kontruksi nasional ...
Pendidikan15 Februari 2025 06:59
Kalla Institute Kerja Sama Strategis Tingkatkan Kualitas Pendidikan Lulusan
Ikatan Alumni ITB Sulsel berkolaborasi dengan Kalla Institute melalui perjanjian kerja sama MoU strategis....
Video14 Februari 2025 23:09
VIDEO: Viral, Pria Salat Sunnah Sebelum Curi Kotak Amal di Masjid Babul Janna Makassar
SULSELSATU.com – Aksi pencurian uang celengan (kotak amal) di Masjid Babul Janna, Salodong, Makassar. Video itu viral di media sosial. Video ter...