Logo Sulselsatu

Wali Kota Danny: Makassar Siap Jadi Tuan Rumah Asean Arsitek Kongres

Muh Jahir Majid
Muh Jahir Majid

Kamis, 23 Desember 2021 19:51

sosialisasi Asean Architects yang diselenggarakan pengurus Nasional Ikatan Arsitek Indonesia ( IAI) di Baruga Anging Mammiri. Kamis 23/12/2021 (Ist)
sosialisasi Asean Architects yang diselenggarakan pengurus Nasional Ikatan Arsitek Indonesia ( IAI) di Baruga Anging Mammiri. Kamis 23/12/2021 (Ist)

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto (Danny Pomanto) mengutarakan kesiapan Pemkot Makassar jadi tuan rumah Asean Arsitek Kongres tahun depan.

Hal itu disampaikannya, dihadapan peserta sosialisasi Asean Architects yang diselenggarakan pengurus Nasional Ikatan Arsitek Indonesia ( IAI) di Baruga Anging Mammiri. Kamis (23/12/2021).

Danny meminta seluruh arsitek mempunyai ruang yang besar, sehingga mampu untuk berbenah diri menghadapi liberalisasi perdagangan barang dan jasa, menuju pasar tunggal Asean.

Menurutnya sebagai profesional, seorang arsitek punya keunggulan yang mesti diukur dan selalu taat pada persyaratan arsitek se Asean.

“Menyeragamkan kemampuan arsitek dengan kelebihan serta ide, akan mampu memposisikan menyelesaikan masalah, ini harus di rumuskan dalam momen ini,” jelas Danny.

Sebagai tuan rumah, kata Danny posisi Kota Makassar sangat strategis, dimana pemerintah Kota Makassar meraih penghargaan tertinggi sebagai penyelenggara pemerintahan daerah terbaik.

“Sebagai tuan rumah yang ditunjuk penyelenggara kongres, kita harus mempunyai sertifikasi dan standarisasi. Saya harap arsitek sama sama ikut saling melengkapi kekurangan dan kelebihan yang kita miliki untuk menjadi tuan rumah,” terangnya.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video28 Maret 2024 23:58
VIDEO: Banjir di Sejumlah Titik di Kota Palopo
SULSELSATU.com – Situasi banjir di beberapa titik di Kota Palopo, Sulawesi Selatan, Kamis (28/3/2024). Dalam video tampak sejumlah ruas jalan te...
OPD28 Maret 2024 23:38
Berkah Ramadan, Tenaga Kontrak Dinkes Makassar Bagi-bagi Takjil Buka Puasa untuk Pengendara
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Tenaga Kontrak Dinas Kesehatan Kota Makassar (Laskar Pelangi) membagikan takjil berbuka puasa kepada pengguna jalan y...
Bisnis28 Maret 2024 23:05
Showroom Kalla Kars Tetap Buka di Hari Libur Nasional
Showroom dan bengkel resmi Kalla Kars tetap buka di hari libur nasional yang jatuh pada 29 Maret 2024 besok....
Teknologi28 Maret 2024 23:03
XL Axiata Tingkatkan Kualitas Layanan di Sulawesi dengan Jaringan Backbone Gorontalo – Palu
PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) meresmikan jaringan backbone fiber optic jalur Gorontalo – Palu untuk melayani lonjakan trafik layanan seluler di selur...