Logo Sulselsatu

Lakukan Pengawasan di Kelurahan Maloku, Andre Tanta Harap Program Pemerintah Tepat Sasaran

Asrul
Asrul

Jumat, 21 Juni 2024 11:28

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Legislator DPRD Sulawesi Selatan dari Fraksi NasDem Andre Prasetyo Tanta kembali melaksanakan pegawasan pelaksanaan APBD Sulsel.

Kali ini, Politisi yang akrab disapa APT ini menggelar kegiatan pengawasan pelaksanaan APBD Sulsel, di Kelurahan Maloku, Kecamatan Ujung Pandang, Makassar, Sabtu (22/5/2024).

Dalam arahannya, Andre Prasetyo Tanta menyampaikan bahwa, kegiatan pengawasan ini adalah salah satu tugas dan fungsi sebgai anggota DPRD.

Baca Juga : Kapolda Sulsel Lakukan Kunjungan Perdana ke DPRD, Bahas Sinergi Keamanan dan Pelayanan Publik

“Dimana fungsi pengawasan ini adalah melakukan evaluasi dan monitoring terkait pelaksaaan program pemerintah yang bersentuhan langsung ke masyarakat,” kata APT.

“Seperti bantuan atau program pendidikan gratis bantuan sosial KIP dan bantuan lainnya yang langsung dirasakan masyarakat,” tambahnya.

Salah satu warga Maloku Musdalifah berharap agar kuota KIP untuk anak-anak utamanya anak yang kurang mampu agar tetap dilanjutkan dan bahkan ditambah kuotanya.

Baca Juga : Fraksi NasDem Kawal Aspirasi Gubernur Sulsel Tolak Pengelolaan Tambang oleh Asing

“Kami juga berharap kedepannya ada juga bantuan dari pemerintah berupa beasiswa UKT untuk anak anak yang mau lanjut kepergiruan tinggi,” harap Musdalifa.

Pasalnya kata dia, uang kuliah tunggal atau UKT ini jadi penghambat, karena biaya setiap tahunnya naik terus dan memgakibatkan banyak anak anak yang tidak lanjut.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Berita Utama01 Mei 2025 10:53
Pidato Bupati Paris di HUT ke-162 Jeneponto, Gaungkan Semangat Move On dan Pembangunan Merata
SULSELSATU.com, JENEPONTO – Pemerintah Kabupaten Jeneponto menggelar perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Kabupaten Jeneponto ke-162 pada Kamis (01/05/20...
Pendidikan01 Mei 2025 08:34
Astra Motor Sulsel Edukasi Siswa SMKN 3 Gowa Pentingnya Keselamatan Berkendara
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) memberikan edukasi tentang keselamatan berkendara pada siswa jurusan Teknik Mesin di SMKN 3 Gowa....
Metropolitan01 Mei 2025 01:35
PDAM Makassar Sebut Tak Akan Perpanjang Kontrak Pegawai yang Habis di Bulan Mei
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Perusahaan Umum Daerah Air Minum (PDAM) Kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel), memastikan tidak akan memperpanjang...
Video30 April 2025 22:38
VIDEO: Anggota DPR Minta Tes Kejiwaan Berkala bagi Dokter
SULSELSATU.com – Anggota Komisi IX DPR RI, Irma Suryani Chaniago, meminta pemerintah memberlakukan tes kejiwaan berkala bagi seluruh dokter. Pernyat...