Logo Sulselsatu

Infrastruktur Jalan di Sulsel Buruk, Nurdin Abdullah Janji Kelarkan Tahun Depan

Asrul
Asrul

Sabtu, 08 Juni 2019 20:18

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Jalan rusak dan berlubang di sejumlah ruas jalan Provinsi Sulawesi Selatan kian mengkhawatirkan.

Jalan rusak ini pun berpotensi mengakibatkan kecelakaan lalu lintas. Jalan rusak ini pula menjadi keluhan para pemudik.

Menanggapi hal itu, Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah berjanjk akan mempercepat proses pembangunan infrastruktur jalan. Percepatan didorong, menyusul ditetapkannya Sulsel sebagai pintu gerbang ekonomi di Kawasan Timur Indonesia.

Baca Juga : Kejari Tetapkan Mantan Kadis Pertanian dan Peternakan Bantaeng Tersangka, Nama Prof Nurdin Abdullah Ikut Terseret

“Na itu saya baru 8 bulan ya, tentu Insya Allah mudik yang akan datang gak akan dapat lagi jalan yang berlubang,” ujar Nurdin.

Mantan bupati Bantaeng dua periode itu menargetkan proses penyelesaian akses jalan akan segera dirampungkan tahun depan. karena akses jalan di Sulsel merupakan urat nadi perekonomian di Sulsel.

“Karena memang target kita tahun depan untuk menyelesaikan itu semua,” pungkasnya.

Baca Juga : Disebut Masuk Tim Pemenangan Paslon di Pilgub Sulsel, Ini Kata Nurdin Abdullah

Penulis: Jahir Majid
Editor: Hendra Wijaya

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Berita Utama03 Mei 2025 12:08
Anggota Komisi III DPR RI, Rudianto Lallo Desak Polres Jeneponto Tuntaskan Kasus Dugaan Penimbunan BBM
SULSELSATU.com, JENEPONTO – Anggota Komisi III DPR RI, Rudianto Lallo, mendorong pihak Kepolisian Resor (Polres) Jeneponto untuk mengusut tuntas kas...
Sulsel03 Mei 2025 11:18
Wali Kota Parepare Tasming Hamid Buka Pekan Kebudayaan, Komitmen Pemkot Jaga Warisan Budaya
SULSELSATU.com, PAREPARE – Wali Kota Parepare, Tasming Hamid, secara resmi membuka Pekan Kebudayaan Daerah Kota Parepare sekaligus melepas peser...
Sulsel03 Mei 2025 08:54
Wali Kota Parepare Siap Launching Inovasi Layanan Aduan Masyarakat Berbasis Online
SULSELSATU.com, PAREPARE – Pemerintah Kota Parepare terus berinovasi dalam meningkatkan kualitas layanan kepada masyarakat. Salah satu gebrakan ...
Video02 Mei 2025 22:25
VIDEO: Mobil Wanita Dirusak Massa Saat Aksi Demo di Makassar
SULSELSATU.com – Sebuah mobil milik seorang wanita di Makassar dirusak massa saat demo peringatan Hari Buruh. Kejadian diduga berlangsung di Jalan U...