Logo Sulselsatu

Makassar Zona Merah Corona, Wagub Minta Mahasiswa Tak Mudik

Asrul
Asrul

Jumat, 17 April 2020 23:39

Mahasiswa tak mudik dapat sembako dari Wagub Sulsel Andi Sudirman Sulaiman. (ist)
Mahasiswa tak mudik dapat sembako dari Wagub Sulsel Andi Sudirman Sulaiman. (ist)

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Wakil Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman bagi-bagi sembako kepada mahasiswa yang tak mudik ke kampung halamannya.

Bantuan diserahkan melalui Gerakan Sejuta Posko Relawan Jaring Pengaman Sosial (Social Safety Net). Bantuan diserahkan kepada Dewan Mahasiswa UIN Alauddin dan HMI Cabang Gowa Raya, di Rujab Wagub Sulsel, Jalan Yusuf Dg Ngawing, Jumat (17/4/2020).

Sudirman berharap, upaya ini bisa membantu para mahasiswa selama di Makassar. Dia pun mengimbau mahasiswa tak pulang kampung untuk sementara waktu mengingat Kota Makassar zona merah coronavirus diasse (Covid-19).

Baca Juga : PLN Salurkan 400 Paket Sempako untuk Warga Terdampak Banjir di Desa Salutambung Majene

“Kita berharap dengan bantuan ini mereka bertahan, paling tidak mengikuti imbauan pemerintah untuk tidak mudik,” ujarnya.

Di tengah kondisi wabah virus corona ini, Sudirman meminta solidaritas sesama mahasiswa untuk saling membantu.

“Melalui badan-badan organisasi aktif memfasilitasi program ini untuk yang lainnya,” pungkasnya.

Baca Juga : PDAM Makassar Salurkan Sembako Bagi Korban Banjir di Kelurahan Sudiang Biringkanaya

Penulis: Jahir Majid
Editor: Hendra Wijaya

 

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar24 Januari 2026 13:24
Plt Dirut PDAM Hamzah Ahmad Raih Anugerah Pemimpin BUMD Inspiratif di Peduli Indonesia Awards 2026
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Komitmen menghadirkan layanan air bersih yang inklusif dan berkelanjutan mengantarkan Pelaksana Tugas Direktur Utama PDAM...
Pendidikan24 Januari 2026 11:37
Asmo Sulsel Terus Gencarkan Edukasi Safety Riding hingga SMKN 1 Kendari
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) terus menunjukkan komitmennya dalam membangun budaya keselamatan berkendara yang merata di seluruh wilayah ...
Pendidikan24 Januari 2026 11:27
Asmo Sulsel Tanamkan Kesadaran Safety Riding di SMK Satria Kendari
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) terus memperluas jangkauan edukasi keselamatan berkendara kepada generasi muda....
Bisnis24 Januari 2026 11:07
Sinergi Kalla Toyota Bersama Backhaus dan Rappo, Sajikan Pastry Lokal dengan Konsep Ramah Lingkungan
Pada 2025, Kalla Toyota memulai project dengan berkolaborasi bersama brand pastry lokal Makassar, Backhaus di dealer Kalla Toyota Alauddin....