Logo Sulselsatu

Usulan DPRD 805 KK Belum Terima Bansos, Taufan: Segera Kita Tindak Lanjuti

Asrul
Asrul

Senin, 20 Juli 2020 15:30

Wali Kota Parepare Taufan Pawe. (ist)
Wali Kota Parepare Taufan Pawe. (ist)

SULSELSATU.com, PAREPARE — Menindak lanjuti adanya aspirasi dari Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Parepare terkait adanya verifikasi yang dilakukan tentang Penerima bantuan sosial terhadap 805 Kepala keluarga, segera akan mendapatkan perhatian secara khusus dan ditindak lanjuti Pemerintah Kota Parepare.

Hal itu disampaikan Wali Kota Parepare, Taufan Pawe, dirinya mengaku, dengan adanya aspirasi dari DPRD dan menurutnya mereka telah melakukan verifikasi berkaitan penerima bantuan tersebut, pihaknya segera menindak lanjuti melalui Dinas Sosial Kota Parepare.

“Kita sudah minta Dinsos untuk kemudian dilakukan tindak lanjut, terkait adanya temuan tersebut yang jumlahnya mencapai 805 KK,” katanya.

Baca Juga : VIDEO: Kebakaran Lahan Kosong di Belakang Kantor Dispora Parepare

Taufan, menuturkan, aspirasi itu kemudian memang layak untuk ditindak lanjuti, karena DPRD dalam mengusulkan pasti telah melakukan berbagai telaah termasuk bagaimana mereka bekerja untuk menjaring aspirasi konsituen mereka.

“Mereka dibawah memang memiliki konstituen dan kita yakini kalau apa yang mereka ajukan kemudian ini, memang layak untuk ditindak lanjuti, karena ini menyangkut terkait kebijakan yang ada, dan juga langkah partisipasi setiap konsituen untuk menyampaikan aspirasi kepada mereka,” jelasnya.

Penulis: Andi Fardi

Baca Juga : BRI Sambut Baik Keputusan OJK Hentikan Kebijakan Restrukturisasi Kredit Terdampak COVID-19

Editor: Hendra Wijaya

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar24 Januari 2026 13:24
Plt Dirut PDAM Hamzah Ahmad Raih Anugerah Pemimpin BUMD Inspiratif di Peduli Indonesia Awards 2026
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Komitmen menghadirkan layanan air bersih yang inklusif dan berkelanjutan mengantarkan Pelaksana Tugas Direktur Utama PDAM...
Pendidikan24 Januari 2026 11:37
Asmo Sulsel Terus Gencarkan Edukasi Safety Riding hingga SMKN 1 Kendari
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) terus menunjukkan komitmennya dalam membangun budaya keselamatan berkendara yang merata di seluruh wilayah ...
Pendidikan24 Januari 2026 11:27
Asmo Sulsel Tanamkan Kesadaran Safety Riding di SMK Satria Kendari
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) terus memperluas jangkauan edukasi keselamatan berkendara kepada generasi muda....
Bisnis24 Januari 2026 11:07
Sinergi Kalla Toyota Bersama Backhaus dan Rappo, Sajikan Pastry Lokal dengan Konsep Ramah Lingkungan
Pada 2025, Kalla Toyota memulai project dengan berkolaborasi bersama brand pastry lokal Makassar, Backhaus di dealer Kalla Toyota Alauddin....