Logo Sulselsatu

Pengibaran Bendera Merah Putih di Jeneponto Sempat Terjadi Insiden Kecil

Asrul
Asrul

Senin, 17 Agustus 2020 17:40

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, JENEPONTO – Detik detik pengibaran bendera merah putih di puncak peringatan Hari Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 75 di halaman Kantor Bupati Jeneponto, Senin (17/8/2020), jadi perhatian.

Pasalnya, bendera merah putih yang harus sudah sampai ke ujung tiang setelah berakhir lagu kebangsaan selesai, namun nampak bendera merah putih belum sampai ke ujung tiang sementara lagu kebangsaan selesai dinyanyikan.

Menanggapi hal tersebut, penanggung jawab pengibaran benderah sekaligus Pembina Purna Paskibraka Indonesia cabang Jeneponto, Sudirman Sappara menyebutkan kesalahan tersebut bukan karena disengaja.

Baca Juga : VIDEO: Kebakaran terjadi di Tappalalo Jeneponto

“Kesalahan itu bukan karena faktor kesengajaan tapi kami melihat, sejak kami latihan sejak 1 Agustus kita tidak menemukan cuaca seperti ini, tadi cuacanya kurang bersahabat sehingga mempengaruhi tarikan karena mungkin talinya terkena angin sehingga tarikannya keras,” katanya.

Meski demikian, upacara peringatan HUT RI yang dipimpin langsung oleh Bupati Jeneponto Iksan Iskandar dan dihadiri oleh unsur Forkompinda, OPD dan anggota DPRD Jeneponto tetap berjalan dengan hikmat.

Penulis: Dedi

Baca Juga : VIDEO: Pelaku Pemerkosaan dan Pencurian di Jeneponto Berhasil Diamankan

Editor: Asrul

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Sulsel29 Maret 2024 18:18
Pj Gubernur Sulsel Apresiasi Gerakan Sedekah Bibit dan Penghijauan PT Vale
Dukungan PT Vale Indonesia untuk gerakan penghijauan yang digalakkan Pemerintah Provinsi Sulsel terus berlanjut. Terbaru ini melakukan sedekah bibit p...
Otomotif29 Maret 2024 17:51
Bengkel dan Showroom Kalla Toyota Tetap Buka Saat Hari Libur
Bengkel resmi dan showroom Kalla Toyota tetap buka di hari libur Peringatan Wahat Isa Almasih yang jatuh pada 29 Maret 2024 mendatang. Di hari libur t...
Video29 Maret 2024 16:46
VIDEO: Aksi Blokade di Lahan Pertambangan di Luwu Timur
SULSELSATU.com – Aksi blokade di dalam lokasi Izin Pertambangan PT. Citra Lampia Mandiri, Kamis (28/3/2024) kemarin. Blokade tersebut dilakukan ...
Metropolitan29 Maret 2024 16:44
Danny Pomanto Siap Adopsi Penerapan Kabel Bawah Tanah Ala Singapura di Makassar
Pembangunan Ducting Sharing atau pemindahan kabel ke bawah tanah di Makassar segera terealisasi. Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto baru saja usai...