Logo Sulselsatu

VIDEO: Penyanyi Fitri Adiba Bilqis Memukau saat Nyanyikan Lagu Itaneng Tenri Bolo di Hajatan

Andi
Andi

Selasa, 28 Februari 2023 21:50

SULSELSATU.com – Penyanyi Fitri Adiba Bilqis mencuri perhatian saat menyanyikan lagu Itaneng Tenri Bolo di sebuah hajatan baru-baru ini.

Lagu yang kerap dijadikan soundtrack di TikTok tersebut memukau para tamu yang hadir, bahkan seorang tamu undangan memberikan sejumlah uang sebagai bentuk apresiasi atas penampilan Fitri.

Video penampilan Fitri tersebut kemudian dibagikan oleh akun Instagram @makassar_iinfo, dan langsung viral di media sosial.

Banyak netizen yang terkesan dengan suara merdu Fitri yang mampu menghipnotis penonton.

Dalam keterangan yang disertakan dalam postingan tersebut, pengguna Instagram tersebut menuliskan

“Ternyata ini toh penyanyi aslinya, memang top suaranya,” yang menunjukkan bahwa banyak orang tidak mengetahui bahwa Fitri Adiba Bilqis adalah penyanyi asli lagu Itaneng Tenri Bolo.

Keberhasilan Fitri Adiba Bilqis dalam menyanyikan lagu tersebut menuai pujian.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Hukum16 Mei 2025 23:03
Kakanwil Kemenkum Sulsel Apresiasi Perbup Bantuan Hukum Warga Miskin Gowa
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum Sulawesi Selatan, Andi Basmal mengapresiasi langkah Pemerintah Kabupaten Gowa men...
Politik16 Mei 2025 23:00
Rusdi Masse Tak Hadiri Pembukaan Bimtek NasDem Sulsel, Begini Penjelasan Syaharuddin Alrif
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai NasDem Sulawesi Selatan menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) untuk Fraksi DPRD Provins...
Video16 Mei 2025 23:00
VIDEO: Diduga Bersikap Otoriter, Kepsek SMKN 8 Luwu Utara Didemo Siswa
SULSELSATU.com – Puluhan siswa SMK Negeri 8 Luwu Utara di Desa Mario, Kecamatan Baebunta, Sulawesi Selatan, menggelar aksi demonstrasi di pelata...
Olahraga16 Mei 2025 22:17
Lomba Pacuan Kuda HUT Jeneponto Siap Hidupkan UMKM dan Budaya Lokal
SULSELSATU.com, JENEPONTO – Festival adat terbesar kembali menggema di Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan. Tahun ini, rangkaian perayaan Hari Jad...