Logo Sulselsatu

PKS Sulsel Siapkan Tempat Khusus Bagi Milenial di Pileg 2024

Asrul
Asrul

Minggu, 09 April 2023 21:36

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menargetkan 30 persen kouta caleg milenial pada Pemilu 2024. Pasalnya, kouta caleg milenial sangat minim di parta ini.

Hal itu disampaikan Sekretaris DPW PKS Sulawesi Selatan, Rustam Ukkas usai menggelar buka bersama milenial di cafe ombak, Jalan Pasar Ikan, Ahad 9 April 2024.

“Ini memang program kami dan di pileg kami target 30 persen kouta bagi caleg milenial,” ujar Rustam kepada awak media.

Baca Juga : Gubernur Andalan Yakin HIPMI Sulsel di Bawah Komando Andi Amar Bisa Lahirkan Konglomerat Lokal Berdaya Saing

Untuk mencapai target itu, lanjut Rustam, partai gencar melakukan sosialisasi untuk mengajak anak-anak muda untuk bergabung ke PKS dan mendaftar sebagai Bacaleg.

“Kami mengajak semua milenial untuk menjadi bacaleg di PKS. Kami terbuka karena partai kami merupakan partai rahmatan lilalamin,” demikian Rustam.

Sejauh ini nama-nama tokoh milenial yang dipersiapkan PKS untuk bertarung di Pileg ada nama Ismail Bahtiar, juga anak Amran Sulaiman pengusaha tersohor di Sulsel Andi Amar Ma’ruf Sulaiman.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Berita Utama09 Mei 2025 13:06
Polres Jeneponto Naikkan Status Kasus Dugaan Penimbunan BBM ke Tahap Penyidikan
JENEPONTO, SULSELSATU.com – Kasus dugaan penimbunan bahan bakar minyak (BBM) jenis solar di Kabupaten Jeneponto resmi naik ke tahap penyidikan. Info...
Sulsel08 Mei 2025 22:08
Lama Tak Terdengar Kabarnya, Ini Kesibukan Indira Yusuf Ismail Sekarang
SULSELSATU.com, GOWA – Sosok Indira Yusuf Ismail mungkin tak lagi menghiasi berbagai forum resmi pemerintahan sejak tak lagi menjabat sebagai Ke...
Video08 Mei 2025 21:26
VIDEO: Mobil Truk Terbalik di Tol Pettarani Makassar
SULSELSATU.com, Makassar — Sebuah insiden kecelakaan terjadi di tol Layang Pettarani siang ini, Rabu (08/05). Mobil berwarna putih tersebut kehilang...
Bisnis08 Mei 2025 19:20
Hadirkan Transportasi Terlengkap, Cahaya Bone Tambah Armada Baru
Menanggapi peningkatan kebutuhan transportasi, Cahaya Bone memperkuat layanannya dengan penambahan enam unit armada baru. ...