Logo Sulselsatu

ICATT Gelar Fiqih Pandemi

Andi
Andi

Minggu, 20 Desember 2020 17:09

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com – Ikatan Cendekiawan Alumni Timur Tengah (ICATT) menggelar Seminar Nasional Fiqih Pandemi pada Ahad 20 Desember 2020 pukul 08.30 WITA.

Seminar Nasional Fiqih Pandemi digelar dengan menerapkan protokol Covid-19 di Hotal Dalton, Kota Makassar Sulawesi Selatan dan secara daring menggunakan aplikasi zoom meeting.

Dalam Seminar Nasional tersebut ICATT mengusung tema “Fiqih Islam, Solusi Atasi Dampak Pandemi Covid-19”.

Baca Juga : Jemaah Haji Asal Indonesia Jadi yang Pertama Tiba di Arab Saudi Sejak Pandemi

Pemateri dalam seminar nasional tersebut adalah Dr. KH. Muammar Muhammad Bakry, Lc., M.Ag dan Dr. H. Muhammad Azwar Kamaruddin, MA.

Pada seminar nasional tersebut, panitia kegiatan mengingatkan 3M (Pakai Masker, Mencuci Tangan, dan Menjaga Jarak (Social Distancing).

Pada kesempatan tersebut dihadiri oleh Wakil Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman.

Baca Juga : VIDEO: Mahasiswa Cantik Asal Wonogiri Jadi Penjual Kambing, Bantu Ayah Saat Pandemi

Dalam sambutannya, Wakil Gubernur Sulsel mengapreasiasi kegiatan Ikatan Cendekiawan Alumni Timur Tengah (ICATT) yang mendukung pemerintah untuk mencegah penyebaran Covid-19.

“Terima kasih banyak kepada pengurus ICATT bahwa dalam kegiatan ini memberikan akses seluas-luasnya kepada seluruh peserta untuk hadir langsung tatap muka dan juga memberikan akses virtual, ini salah satu bentuk untuk mendukung pemerintah untuk mencegah penyebaran covid-19,”

Penulis: Warda

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video28 Maret 2024 23:58
VIDEO: Banjir di Sejumlah Titik di Kota Palopo
SULSELSATU.com – Situasi banjir di beberapa titik di Kota Palopo, Sulawesi Selatan, Kamis (28/3/2024). Dalam video tampak sejumlah ruas jalan te...
OPD28 Maret 2024 23:38
Berkah Ramadan, Tenaga Kontrak Dinkes Makassar Bagi-bagi Takjil Buka Puasa untuk Pengendara
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Tenaga Kontrak Dinas Kesehatan Kota Makassar (Laskar Pelangi) membagikan takjil berbuka puasa kepada pengguna jalan y...
Bisnis28 Maret 2024 23:05
Showroom Kalla Kars Tetap Buka di Hari Libur Nasional
Showroom dan bengkel resmi Kalla Kars tetap buka di hari libur nasional yang jatuh pada 29 Maret 2024 besok....
Teknologi28 Maret 2024 23:03
XL Axiata Tingkatkan Kualitas Layanan di Sulawesi dengan Jaringan Backbone Gorontalo – Palu
PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) meresmikan jaringan backbone fiber optic jalur Gorontalo – Palu untuk melayani lonjakan trafik layanan seluler di selur...