SULSELSATU.com – Pelaku pencurian laptop yang memecahkan kaca mobil berhasil ditangkap pada Jumat (09/8/2024).
Kejadian tersebut terjadi saat mobil diparkir di RM Apong, Boulevard, Makassar.
Tindakan pelaku berhasil diketahui oleh seorang warga yang sedang berada di lokasi kejadian.
Petugas kepolisian yang tiba di lokasi segera mengamankan pelaku dan membawanya ke Polsek Panakukkang Makassar untuk proses hukum lebih lanjut.
Cek berita dan artikel yang lain di Google News
Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel
Komentar