SULSELSATU.com — Kebakaran terjadi di Dusun Buae, Watang Pulu, Sidenreng Rappang (Sidrap). Kejadian itu terjadi pada Rabu, 4 Juni 2025, sekitar pukul 03.30 WITA. Menurut informasi, kebakaran diduga dipicu oleh arus pendek listrik (korsleting). Api dengan cepat membesar dan menghanguskan bangunan rumah kayu tersebut.
Cek berita dan artikel yang lain di Google News
Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel
Komentar