Logo Sulselsatu

VIDEO: Kejari Parepare Tetap Layani Masyarakat

Andi
Andi

Rabu, 18 Maret 2020 17:10

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, PAREPARE – Kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Parepare punya cara sendiri mencegah penyebaran Virus Corona (COVID-19) di wilayah kerjanya.

Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Parepare, Amir Syarifuddin mengaku, Kejaksaan turut ambil bagian memutus mata rantai penyebaran COVID-19.

Dengan upaya mengimbau jajarannya untuk membiasakan hidup sehat dan bersih, sekaligus mengingatkan agar untuk sementara menghindari atau berinteraksi dengan tempat-tempat keramaian, sebagai antisipasi dini penularan virus tersebut.

Baca Juga : Kejari Parepare Ungkap Capaian Penyidikan Perkara Kasus Korupsi

Ia berharap, langkah penyemprotan dengan cairan disinfektan dapat mensterilkan ruangan, agar pelayanan terhadap masyarakat tetap berjalan normal.

“Pelayanan di Kejari Parepare tetap berjalan seperti biasa. Kita imbau jangan panik, namun tetap menjaga diri,” tandasnya.

Videograhper : Andi Fardi
Video Editor: Andi Hermanto
Editor: Asrul

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video18 Maret 2025 23:39
VIDEO: DPR Sepakat RUU TNI Disahkan dalam Rapat Paripurna
  SULSELSATU.com – Komisi I DPR sepakat untuk membawa revisi Undang-Undang tentang TNI ( RUU TNI ) untuk disahkan menjadi UU. RUU TNI bakal...
Hukum18 Maret 2025 23:00
Tingkatkan Wawasan Hukum Kades dengan Peacemaker Academy
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Selatan, Andi Basmal, kembali mengimbau tim penyuluh hukum Kanwi...
Politik18 Maret 2025 22:46
Apresiasi Kader Golkar Sulsel, Taufan Pawe: Kita Harus Maksimal untuk Menang
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Ketua DPD Partai Golkar Sulawesi Selatan (Sulsel), Taufan Pawe, menegaskan bahwa soliditas dan sinergi antar-kader serta ...
Berita Utama18 Maret 2025 22:22
Kapolres dan Satnarkoba Polres Jeneponto Gelar Bukber dengan Awak Media dan Aktivis
SULSELSATU.com, JENEPONTO – Dalam rangka mempererat hubungan serta memperkuat sinergitas antara pihak kepolisian, awak media, dan aktivis, Kapolres ...