Logo Sulselsatu

VIDEO: Presiden Prabowo Subianto Apresiasi Pandawara Group

Andi
Andi

Selasa, 11 Maret 2025 20:26

SULSELSATU.com – Presiden Prabowo Subianto menerima kunjungan Pandawara Group di Istana Merdeka, Jakarta, pada Selasa, 11 Maret 2025.

Prabowo menyampaikan apresiasi atas gerakan sosial yang dilakukan oleh komunitas tersebut.

Komunitas tersebut merupakan komunitas yang menangani permasalahan sampah di Indonesia.

Salah satu anggota Pandawara Group, Gilang, menyampaikan terima kasih telah di undang Presiden Prabowo.

 

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

News21 Maret 2025 04:46
Telkom Pastikan Infrastruktur Aman Selama RAFI 2025, Siagakan 57 Posko Seluruh Indonesia
PT Telkom Indonesia Tbk (Telkom) memastikan kesiapan infrastruktur selama Ramadan dan Idulfitri (RAFI) 2025. Telkomgroup menyiapkan 57 posko siaga di ...
Entertainment21 Maret 2025 04:05
Tayang Lebaran 2025, Starvision Angkat Kisah Cinta Raim Laode ke Layar Lebar dalam Film Komang
Starvision mempersembahkan film Komang yang diangkat dari kisah nyata Raim Laode dan istrinya Komang Ade Widiandari....
OPD20 Maret 2025 23:35
Ratusan Mahasiswa Kepung DPRD Sulsel, Suarakan Penolakan Terhadap Revisi UU TNI
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Ratusan mahasiswa dari Aliansi Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) se-Kota Makassar menggelar aksi demonstrasi di depan Gedun...
Pendidikan20 Maret 2025 23:05
Sulsel Luncurkan Collaborative Digital Class 2025, Siapkan Talenta Digital Tanpa APBD
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Wakil Gubernur Provinsi Sulawesi Selatan (Wagub Sulsel), Fatmawati Rusdi, mengapresiasi peluncuran program Collaborative ...